Tas Bekal Makan Siang Motif Batik
Tas Bekal Makan/ Tas Piknik (Tm - 001)

Tas Bekal Makan Siang Motif Batik

www.pendopobatik.com. Acara makan siang di kantor akan menjadi momen paling istimewa dalam hari-hari Anda. Sajian menu yang telah disiapkan oleh istri tercinta akan makin lengkap terkemas demikian elegan dalam tas lunch box motif batik berikut ini. Pendopobatik menyadari, betapa menu sehat –yang diracik dari rumah– sangat penting dalam menunjang kesuksesan Anda dalam meniti langkah-langkah pekerjaan yang cukup menyibukkan Anda setiap harinya.  Maka, tas makan  –yang dapat diisi dengan wadah tupperware– dengan motif batik dengan sengaja kami hadirkan sebagai wadah menu makan siang Anda di kantor. Selain itu, tas batik ini juga sangat cocok digunakan sebagai tas piknik yang mampu membawa bekal makanan  selama perjalanan liburan Anda, tas bekal sekolah anak Anda, tas perlengkapan dan peralatan yang Anda butuhkan, atau bahkan wadah multifungsi yang Anda perlukan.

tas bekal makan tas piknik batik
Tas Bekal Makan/ Tas Piknik (Tm – 001)
tas bekal makan tas piknik batik
Tas Bekal Makan/ Tas Piknik (Tm – 001) — bagian dalam

SPESIFIKASI PRODUK :

Kode Produk : Tm – 001
Ukuran             : 21 x 21 x 19 cm

CATATAN :
Jika Anda berkenan, Kami menerima pesanan tas bekal makan batik yang disesuaikan dengan motif batik yang anda miliki. Silahkan kirimkan kain batik Anda, akan kami proses menjadi tas bekal makan batik. Selain itu, ukuran tas bisa disesuaikan dengan keinginan Anda. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan hubungi kami via telp : 0813 2879 1483 atau melalui email : rusvitasavitri@gmail.com

Rusvita Savitri

Owner PENDOPOBATIK. Konveksi Tas Seminar Kit : tas seminar batik, tas seminar ransel, tas seminar goodie bag, tas seminar kanvas, tas seminar tas jinjing blacu, seminar kit tas laptop batik, dan seminar kit unik lainnya.